Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/4188
Title: | Menafsir Ulang Gender dalam Al-Qur’an: Kritik Falosentrisme dan Rekonsiderasi Stereotipe Tafsir Patriarki |
Authors: | Nur Arfiyah Febriani |
Issue Date: | Mar-2025 |
Publisher: | Young Progressive Muslim (YPM) |
Abstract: | Buku ini mencoba untuk mengurai salah satu faktor Bpenyebab stereotipe agama Islam sebagai agama patriarkis, yaitu pemahaman dari ayat dan hadis yang dipahami tekstual dan parsial sehingga terkesan misoginis melalui karya mufassir laki-laki. Stereotipe dan faktor penyebabnya ini perlu dibaca ulang agar pembaca juga lebih bijak dalam menilai pemikiran para mufassir. Di sisi lain, pembacaan terhadap ayat dan hadis memerlukan seperangkat ilmu dan langkah untuk mendapatkan gambaran yang komprehensif tentang perspektif Al-Qur’an serta tolak ukur penafsiran agar penilaian terhadap pemikiran mufassir dapat lebih obyektif. Buku ini hadir untuk mengakomodir masalah mendasar dalam stereotipe agama Islam dan kebutuhan langkah penafsiran yang dapat menghadirkan penafsiran yang steril dari bias gender. Buku ini mengurai faktor penyebab stereotipe Islam sebagai agama patriaki. Penulis berhasil merekonsiderasi bahwa jika ayat dan hadis dipahami komprehensif dengan metode yang tepat, sejatinya tidak ada ayat dan hadis yang misoginis. Metode gender writing adalah sebuah karya monumental di tengah perdebatan teoretis tentang apakah ajaran agama masih relevan dalam diskursus gender kontemporer |
URI: | http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/4188 |
ISSN: | 978-623-5448-79-4 |
Appears in Collections: | Buku |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
e-Book Menafsir Ulang Gender - Nur Arfiyah F.pdf | 2.23 MB | Adobe PDF | View/Open |
Items in IIQJKT-R are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.